Ingin Pikat Wisatawan, Kawasan Situ Mustika Banjar Dibenahi
Para pelancong yang senang mengunjungi tempat wisata air, bisa mendatangi si Situ Mustika Banjar. Tempat wisata ini menyajikan destinasi wisata berupa telaga buatan, yang letaknya berada di tengah kota Banjar. Berikan nuansa sejuk layaknya di hutan lebat, membuat pengunjung senang mengunjunginya. Yang membuat wisata ini semakin menarik, yaitu adanya pulau kecil yang berada di tengah … Read more